RANCANG BANGUN APLIKASI KETERSEDIAAN RUANG KELAS PADA KAMPUS BERBASIS WEB (STUDI KASUS : FASILKOM UNSIKA)

Farrel Marcello Andrean, Didi Juardi, Adhi Rizal

Abstract


Ruang kelas pada kampus akan menjadi tempat para mahasiswa saling berdiskusi, belajar, serta melakukan kegiatan lainnya. Ruang kelas itu sangat dibutuhkan ketersediaannya. Ketersediaan ruangan yang ada pada kampus sangat dibutuhkan ketika hendak belajar, terkadang banyak ruangan yang sudah digunakan oleh kelas lain atau digunakan oleh kampus untuk mengadakan event, terjadinya bentrok antar kelas dikarenakan tidak ada kesepakatan atau persetujuan penggunaan ruang kelas yang kosong terlebih dahulu. Metode yang digunakan adalah Rapid Application Development atau RAD dan menggunakan konsep CRUD (Create Read Update Delete) serta aplikasi ini dibangun menggunakan pemrograman PHP dan Mysql sebagai DBMS. Maka dari itu pembuatan aplikasi ini bertujuan untuk melakukan pemeriksaan dan pemesanan terlebih dahulu dengan kelas lain untuk melihat apakah ada kelas yang lain yang ingin menggunakan nantinya dan hasilnya adalah dapat mempermudah dalam menggunakan ruangan disekitar kampus tanpa ada terjadinya bentrok dengan kelas lain.


Keywords


CRUD, Mysql, Pemesanan Ruang Kelas, PHP.

References


S. Aswati and Y. Siagian, “Model Rapid Application Development Dalam Rancang Bangun Sistem Informasi Pemasaran Rumah (Studi Kasus : Perum Perumnas Cabang Medan,” Sesindo, pp. 317–324, 2016.

M. Destiningrum and Q. J. Adrian, “Sistem Informasi Penjadwalan Dokter Berbassis Web Dengan Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus: Rumah Sakit Yukum Medical Centre),” J. Teknoinfo, vol. 11, no. 2, pp. 30–37, 2017.

A. Gafar, “Penggunaan Internet Sebagai Media Baru dalam Pembelajaran,” Pengguna. Internet Sebagai Media Baru dalam Pembelajaran, vol. 8, no. 2, pp. 36–43, 2008.

S. Masripah and L. Ramayanti, “PENERAPAN PENGUJIAN ALPHA DAN BETA PADA APLIKASI PENERIMAAN SISWA BARU,” J. SWABUMI, vol. 8, no. 1, pp. 100–105, 2020.

S. Masripah and L. Ramayanti, “PENERAPAN PENGUJIAN ALPHA DAN BETA PADA APLIKASI PENERIMAAN SISWA BARU,” J. SWABUMI, vol. 8, no. 1, pp. 100–105, 2020.


Full Text: PDF

DOI: 10.24269/jkt.v4i2.529

Refbacks

  • There are currently no refbacks.