LITERATURE REVIEW : HUBUNGAN MOTIVASI KERJA PERAWAT DENGAN KINERJA PERAWAT DALAM PENGISIAN DOKUMENTASI ASUHAN KEPERAWATAN

Adelia Septi Wigatama, Siti Munawaroh, Yayuk Dwirahayu

Abstract


Pengukuran kinerja merupakan serangkaian kegiatan perawat yang memiliki kompetensi pengetahuan, keterampilan, dan pengambilan keputusan klinis. Kualitas dokumentasi asuhan keperawatan dipengaruhi oleh tingkat pengetahuan perawat dalam melakukan pendokumentasian dengan tata bahasa yang baik. Pentingnya motivasi dan komitmen perawat terhadap tujuan dan kebijakan organisasi adalah sebagai daya dorong dalam meningkatkan kinerja perawat. Pencarian jurnal atau artikel ini menggunakan sumber data yang sekunder yang didapat berupa jurnal yang relevan dengan topic dilakukan menggunakan database melalui Willey Library, Google Scholar, dan DOAJ. Hasil dari 1 artikel yang membahas mengenai motivasi kerja perawat didapatkan satu artikel dengan presentase tertinggi yaitu (69,0%) dengan tingkat motivasi kerja yang baik, dan hasil dari 6 artikel yang membahas mengenai kinerja perawat dalam pengisian dokumentasi asuhan keperawatan didapatkan satu artikel dengan presentase tertinggi yaitu (69,8%) yang memiliki kinerja yang baik dalam pengisian dokumentasi asuhan keperawatan. Berdasarkan hasil literature review  pada 7 artikel terkait “Hubungan Motivasi Kerja Perawat Dengan Kinerja Perawat Dalam Pengisian Dokumentasi Asuhan Keperawatan” dapat ditarik kesimpulan ada 6 jurnal penelitian yang mengatakan terdapat hubungan yang signifikan antara motivasi kerja dengan kinerja perawat.

References


Badi’ah, Mendri, R., & Sutrisno, Lena, R. (2009). Hubungan Motivasi Perawat Dengan Kinerja Perawat Di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Daerah Panembahan Senopati Bantul Tahun 2. Manajemen Pelayanan Kesehatan, 12(02), 74–82. http://jurnal.ugm.ac.id/jmpk/article/download/2555/2289

Berthiana, B. (2013). Hubungan Motivasi Kerja Perawat Dengan Ketepatan Pengisian Dokumentasi Asuhan Keperawatan Di Ruang Rawat Inap Rsud Buntok 2012. Jurnal Manajemen Keperawatan, 1(1), 111671.

Cahyani, I. D., Wahyuni, I., & KUrniawan, B. (2016). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Motivasi Kerja Pada Perawat Rumah Sakit Jiwa (Studi Pada Bangsal Kelas III RSJD Dr.Amino Gondohutomo Provinsi Jawa Tengah). Jurnal Kesehatan Masyarakat (e-Journal), 4(2), 76–85. https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jkm/article/view/11928

Chiuman, L., Wahyuni, A. S., & Lubis, M. (2019). Hubungan Motivasi Kerja Perawat Dengan Kinerja Perawat Di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Royal Prima Medan Tahun 2019. Jurnal Keperawatan Dan Fisioterapi (Jkf), 2(1), 26–34. https://doi.org/10.35451/jkf.v2i1.214

Kewuan, N. N. (2016). Manajemen Kinerja Keperawatan. EGC.

Makta, L. O., Noor, N. B., & Kapalawi, I. (2013). Pengaruh motivasi kerja dengan kinerja perawat pelaksana di unit rawat inap RS Stella Maris Makassar tahun 2013. Jurnal, 1(1), 1–16.

Marina, M. N. (2010). Gambaran Kinerja Perawat Dalam Pelaksaan Asuhan Keperawatan Di Rumah Sakit. https://osf.io/preprints/inarxiv/eqc6d/

Masna, M., Abdullah, R., & Tamsah, H. (2017). Analisis Pengaruh Supervisi Kepala Ruangan, Beban Kerja, Dan Motivasi Terhadap Kinerja Perawat Dalam Pendokumentasian Asuhan Keperawatan Di Rumah Sakit Bhayangkara Makassar. Jurnal Mirai Management, 2(2), 369–385. https://doi.org/10.1234/MIRAI.V2I2.62

Mote, P., Rantetampang, A. L., & Pongtiku, A. (2016). The Factor Relate to Job Performance of Nurse with Health Nursing Documentation at Paniai General Hospital Papuan Province. International Journal of Sciences : Basic and Applied Research (IJSBAR), 4531, 231–247. https://core.ac.uk/download/pdf/249335554.pdf

Nur, M. (2015). Hubungan Motivasi Dan KOmitmen Organisasi Dengan Kinerja Perawat Dalam Pelaksanaan Dokumentasi Asuhan Keperawatan. 18(1), 2015. https://doaj.org/article/6c6ff74da44b46b68cbb86176608d5c2

Nursalam. (2015). Manajemen Keperawatan : Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional. Salemba Medika.

Nursalam. (2014). Manajemen Keperawatan Aplikasi Keperawatan Profesional. 342.

Pangemanan, W. R., & Perawat, T. (2019). Gambaran Motivasi Perawat Dalam Melakukan Asuhan Keperawatan Di Rumah Sakit Bhayangkara Manado. Jurnal Keperawatan, 7(1), 7–9.

Passya, P., Rizany, I., & Setiawan, H. (2019). Hubungan Peran Kepala Ruangan dan Supervisor Keperawatan dengan Motivasi Perawat dalam Melakukan Dokumentasi Keperawatan. Jurnal Keperawatan Raflesia, 1(2), 99–108. https://doi.org/10.33088/JKR.V1I2.409

Pramithasari, D. I. (2016). Gambaran kinerja perawat dalam mendokumentasikan asuhan keperawatan berbasis komputer. Jurnal keperawatan muhammadiyah. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah, 1(1). journal.um-surabaya.ac.id

Rabab, Hassan, M., & Badran, M. M. (2016). The Effect of Implementing Evaluative Feedback on Staff Nurses ’ Performance Regarding Documentation. Egyptian Journal of Health Care, 7(3), 220–232. https://ejhc.journals.ekb.eg/jufile?ar_sfile=136674

Saragih, M. (2018). Hubungan Pelaksanaan Supervisi Kepala Ruangan Dengan Kinerja Perawat Pelaksana Dalam Pendokumentasian Askep. Jurnal Mutiara Ners, 1(1), 65–72. http://114.7.97.221/index.php/NERS/article/view/934

Sipatu, L. (2013). Pengaruh Motivasi, Lingkungan Kerja Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Perawat Di Ruang Rawat Inap RSUD Undata Palu. Katalogis, 1(1), 147–158.

Suarli, S. (2009). Manajemen Keperawatan Dengan Pendekatan Praktis. Erlangga.

Wandini, R. (2016). Motivasi Kinerja Perawat Dalam Pelaksanaan Pendokumentasian, Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati Bandar Lampung. Jurnal Manajemen Pelayanan Kesehatan, 10(2), 1–4. http://ejurnalmalahayati.ac.id/index.php/holistik/article/download/244/182

Wisuda, A. C., & Dkk. (2019). Kinerja Perawat Pelaksana Dalam Pendokumentasian Asuhan Keperawatan Di Instalasi Rawat Inap. Jurnal ’Aisyiyah Medika, 4(2), 230–238. https://doi.org/10.36729/jam.v4i2.223


Full Text: PDF

DOI: 10.24269/hsj.v4i2.513

Refbacks

  • There are currently no refbacks.