Pengaruh Produk, Harga dan Promosi Terhadap Minat Beli Iphone Pada Mahasiswa Upgris Semarang

Heri Prabowo(1*), Muhammad Danang Nurhidayatul Mubtadin(2), Rauly Sijabat(3)
(*) Corresponding Author

DOI: 10.24269/iso.v5i2.807


Abstract


Minat beli sebuah produk dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor, di antaranya yaitu produk, harga, dan promosi. Penelitian bertujuan untuk menganalisis pengaruh produk, harga, dan promosi terhadap minat beli iPhone pada mahasiswa UPGRIS Semarang. Sampel penelitian adalah mahasiswa UPGRIS Semarang dengan jumlah sampel yang diambil adalah sebanyak 100 mahasiswa. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Pengujian hipotesis dianalisis menggunakan analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa produk, harga, dan promosi terhadap minat beli iPhone mahasiswa UPGRIS Semarang.

Kata kunci: produk, harga, promosi, minat beli, iPhone.


Full Text:

References


  1. Halim, N. R., & Iskandar, D. A. (2019). Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Persaingan Terhadap Minat Beli. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis (JRMB) Fakultas, 4(3), 415–424. Retrieved from http://jrmb.ejournal-feuniat.net/index.php/JRMB/article/view/291
  2. Jeanette, O. P. (2017). Pengaruh Marketing Mix Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen di Liberia Eatery. Jurnal Hospitality Dan Manajemen Jasa, 5(2), 444–458. Retrieved from http://publication.petra.ac.id/index.php/manajemen-perhotelan/article/view/5979
  3. Kristinae, V. (2018). Pengaruh Produk , Harga dan Promosi Terhadap Minat Konsumen Untuk Melakukan Pembelian Kerajinan Tangan Rotan. Eksis: Jurnal Riset Ekonomi Dan Bisnis, 13(1), 25–30. https://doi.org/10.26533/eksis.v13i1.154
  4. Latief, A. (2018). Analisis Pengaruh Produk, Harga, Lokasi dan Promosi terhadap Minat Beli Konsumen pada Warung Wedang Jahe (Studi Kasus Warung Sido Mampir di Kota Langsa). Jurnal Manajemen Dan Keuangan, 7(1), 90–99. https://doi.org/10.33059/jmk.v7i1.756
  5. Maulidi, R. A., & Yuliati, A. L. (2017). Pengaruh Tingkat Brand Awareness terhadap Minat Beli Apple iPhone. ISEI Business and Management Review, I(1), 8–28. Retrieved from http://jurnal.iseibandung.or.id/index.php/ibmr/article/view/10
  6. Retnowulan, J. (2017). Pengaruh Kualitas Produk dan Persepsi Harga Terhadap Minat Beli Smartphone Xiaomi. Jurnal Humaniora Universitas Bina Sarana Informatika, 17(2), 139–145.
  7. Saputra, H. (2017). Pengaruh Harga Dan Promosi Terhadap Minat Konsumen (Studi Pada Pt. Samudranesia Tour and Travel Pekanbaru). Jom Fisip, 4(1), 1–14.
  8. Sitorus, C. V., Maolana, A., & Se, H. (2019). Pengaruh Citra Merek Dan Kualitas Produk Terhadap Minat Beli Iphone Di Bandug Tahun 2019 the Influence of Brand Image and Product Quality Towards Purchase Intention Buying Iphone in Bandung 2019. E-Proceeding of Applied Science, 5(2), 637–644.
  9. Tjiptono, F. (2015). Stategi Pemasaran.Yogyakarta; CV Andi
  10. Wicaksana, D. (2019). Pengaruh Citra Merek Dan Harga Produk Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Iphone Di Indonesia. Ekonomi Paradigma, 20(02), 35–43.
  11. Ye, L. R., & Zhang, H. (2014). Sales Promotion and Purchasing Intention: Applying the Technology Acceptance Model in Consumer-To-Consumer Marketplaces. International Journal of Business, Humanities and Technology, 4(3), 1–5. Retrieved from http://www.ijbhtnet.com/journals/Vol_4_No_3_May_2014/1.pdf

Refbacks

  • There are currently no refbacks.