PENGARUH KOMUNIKASI, MOTIVASI, DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN UD. SUKRI DANA ABADI PONOROGO

Franky Sugara(1*), Setyo Adji(2), Siti Chamidah(3)
(*) Corresponding Author

DOI: 10.24269/iso.v4i1.414


Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Komunikasi, Motivasi, Dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Semangat Kerja karyawan pada UD. Sukri Dana Abadi Ponorogo dengan regresi berganda sebagai alat analisisnya. Populasi penelitian ini adalah semua karyawan yang terdapat di perusahaan UD. Sukri Dana Abadi  dengan jenis sampel yaitu sampel jenuh. Data dikumpulkan dengan metode kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan secara bersamaan variabel komunikasi, motivasi, dan lingkungan kerja fisik berpengaruh signifikan terhadap semangat kerja. Secara parsial variabel independen komunikasi, motivasi, maupun lingkungan kerja fisik berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen semangat  kerja. Hasil penelitian menunjukkan variabel komunikasi adalah variabel paling dominan berpengaruh terhadap semangat kerja.

Kata Kunci : Komunikasi, Motivasi, Lingkungan Kerja Fisik, Semangat Kerja


Full Text:

References


  1. Brantas. (2009). Dasar Dasar Manajemen. Bandung: CV Alfabeta.
  2. Feryanto, Agung. (2013). Seri Ensiklopedia IPS Materi Ekonomi Manajemen Volume 7. Klaten: Cempaka Putih.
  3. Hartatik, Indah Puji. (2014). Mengembangkan SDM. Jogjakarta: Laksana.
  4. Hasibuan, Malayu S.P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
  5. Hasibuan, Malayu. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
  6. Kaskodjo, Adi. (2014). “Hubungan Lingkungan Kerja Dengan Semangat Kerja Karyawan”. Dian Ilmu. Hlm. 90-104.
  7. Noviyana, Yohana M & Haryadi Bambang. (2014). “Upaya Memotivasi Kerja Karyawan Pada CV. Kokoh Bersatu Plastik, Surabaya”. Jurnal Agora. 2(II). Hlm. Universitas Kristen Petra.
  8. Pasalong, Harbani. (2010). Teori Administrasi Publik. Bandung: Alfabeta.
  9. Pratiwi, Aprilyanti. (2018). “Strategi Komunikasi Dinas Pariwisata Kota Palembang dalam Mempromosikan Destinasi Wisata di Kota Palembang Menjelang Asian Games XVIII”. Jurnal Ekologi Manusi. E-ISSN No. 2622-7436. Hlm. 722-735.
  10. Sedarmayanti. (2009). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Cetakan Kedua. Bandung: Mandar Maju.
  11. Sedarmayanti. (2011). Tata Kerja dan Produktivitas Kerja. Bandung: Mandar Maju.
  12. Setianingsih, Iis. (2010). “Pengaruh Kompensasi dan Komunikasi Internal Terhadap Semangat Kerja Karyawan Pada Koperasi SAF Desa Rujon Lor Kecamatan Pujon, Malang. Jurnal Ekslusif. Volume 3.
  13. Sunuharyo, Bambang S. (2018). “Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik dan Non Fisik Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan Divisi Fresh PT. Trans Retail Indonesia (Carrefour) Plaza Tangerang City)”. Jurnal Administrasi Bisnis. (Vol. 61 No. 2). Hlm. 55-60.
  14. Utamajaya, I Dewa Gede Adi Putra dan Anak Agung Ayu Sriathi. (2015). “Pengaruh Motivasi, Komunikasi, Serta Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Semangat Kerja Karyawan Pada Fuji Jaya Motor Gianyar”. E-Jurnal Manajemen Unud. (Vol. 4 Nomor 6). Hlm. 1504-1524.
  15. Yusmiaty, Tonapa. (2013). “Pengaruh Komunikasi Pemimpin Terhadap Semangat Kerja Pegawai Pada Kantor Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Timur”. Ejournal Ilmu Komunikasi. 1 (1). Hlm. 62-85.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.